
Warga Bontang padati halaman Markas Komando Dandim 0908/Bintang untuk mengikuti jalan sehat dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Koran Kaltim yang ke 13 Tahun pada minggu (24/11).

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Walikota Bontang Neni Mooerni, Dandim 0908/BTG Letkol (Arm) Eko Pristiono, dan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Prov Kaltim yang dalam hal ini mewakili Gubernur Kaltim.

Direktur Utama Koran Kaltim Desman Minang Endianto saat memberikan sambutan

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Prov Kaltim Diddy Rusdiansyah yangdalam hal ini mewakili Gubernur Kaltim saat memberikan sambutan serta membuka acara Jalan Sehat.

Penyerahan sepeda dari hasil kupon undian diserahkan langsung oleh Walikota Bontang kepada Warga yang beruntung.

Penyerahan sepeda motor dari hasil kupon undian diserahkan langsung oleh Walikota Bontang kepada Warga yang beruntung.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!